Outbound Selecta Malang
|0 Comment
Kota wisata Batu merupakan kota wisata yang memiliki view yang indah. Dengan gunung-gunung yang menjulang tinggi, hamparan persawahan hijau yang segar serta keanekaragaman budaya seta kearifan lokal masyarakatnya merupakan lukisan alam kota Batu ini yang sangat cantik. ...